Description
Buku ini memaparkan berbagai keajaiban pikiran dari beragam aspek. Didukung dengan fakta dan penemuan ilmiah, para penulis dalam buku ini benar benar mengalami perubahan luarbiasa dalam hidupnya ketika menyadari kekuatan pikirannnya.
- Penulis: Bertrand Russel. et al
- Ukuran: 15,5 x 23,5
- Ketebalan: 294 hlm
- Tahun Terbit: 2021
- ISBN: 979-9481-35-X
Reviews
There are no reviews yet.