Description
Sungguh tak terbayangkan sebelumnya. Orang-orang pada zaman jahiliyah kebanyakan tidak berakhlak mulia dan berwatak keras. Tapi di lingkungan jahiliyah itu ternyata muncul tokoh-tokoh yang bijaksana, jujur, dan mulia.
Mereka memiliki hati yang lembut dan saling mengasihi dengan sesama. itu karena kehebatan Nabi Muhammad SAW. Nabi membimbing mereka dengan sabar agar mereka hidup sesuai dengan ajaran Islam. Menurut Agama Islam, hidup berakhak baik antara lain adalah menjauhi kekerasan dan permusuhan, bersikap bijaksana, serta berbuat kebajikan dengan kesabaran dan keikhlasan.
- Penulis: Adhi Endang Jaya, Nanang Priyana
- ISBN: 979-24-5764-X
- Ukuran: 17,5 x 25 cm
- Tebal: 92 hlm
- Tahun: 2021
Reviews
There are no reviews yet.